Patroli Malam , Personil Samapta Polsek Jatisari Sambangi Warga Saat Ronda

    Patroli Malam , Personil Samapta Polsek Jatisari Sambangi Warga Saat Ronda

    Polres Karawang -  Salah satu cara untuk mengantisipasi kejadian yang tidak diinginkan, personil Samapta bersama Anggota intelkam Polsek Jatisari Polres Karawang Ipda Asep Samsudin (Pawas), Aiptu Juanda dan Aiptu Carsadi melaksanakan patroli rutin pada malam hari di wilayahnya terutama di titik-titik rawan, Karawang (03/10/2024) malam.

    Personil patroli mengatakan “kami melaksanakan Patroli malam hari rutin sesuai dengan perintah pimpinan, salah satu tujuannya yaitu untuk menjaga kamtibmas di wilayah hukum polsek Jatisari, jelas Ipda Asep Samsudin.

    Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain.S.I.K., S.H., M.H melalui Kapolsek Jatisari Kompol H Bambang Sumitro.SH., MM.CHRA mengatakan
    “Dalam patroli banyak yang Anggota sambangi terutama masyarakat di Pos ronda yang sedang melaksanakan ronda malam, dan memberikan himbauan kepada masyarakat yang melaksanakan ronda malam terkait pelaksanaan ronda malam agar di lakukan patroli secara bergantian di kampung tersebut” ungkap Kapolsek.

    “ia juga menghimbau petugas ronda malam harus patroli berkeliling kampung dengan membawa alat senter penerang apa bila masyarakat di wilayah potensi gangguan Kamtibmas segera melapor ke Bhabinkamtibmas atau Polsek Jatisari” tutur Kompol H Bambang Sumitro.

    “Selain itu juga saat patroli bila menemukan pemuda kumpul-kumpul di pinggir jalan hingga larut malam dan dikhawatirkan terjadi gangguan Kamtibmas maka untuk mencegah hal tersebut maka diimbau agar segera pulang ke rumah” pungkas Kapolsek.

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Cooling System, Bhabinkamtibmas Desa Purwadana...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Tirtajaya rangkul...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Menjaga Keamanan Lingkungan Dan Menjalin Kebersamaan Anggota Polsek PAKISJAYA Sambang Desa 
    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Anggota Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Di Wilayah Desa kutamekar Kec. Ciampel Kab. Karawang.
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Desa Mulyasari Aipda Koko Sudrajat Bersama Anggota Melaksanakan Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kantor Desa Mulyasari Kec.Ciampel Kab. Karawang.
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Desa Kutamekar Aipda Sugianto Bersama Anggota Melaksanakan Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Desa Kutamekar Kec.Ciampel Kab. Karawang.
    Polres Karawang, Bhabinkamtibmas Aipda Tono Ngawangkong Bersama Di Desa Mulyasari Kecamatan Ciampel.
    Anggota Polsek Tirtajaya Tingkatkan Patroli Prekat di Jalan Sepi Ciwelut Tirtajaya guna mengantisipasi terjadinya GU Kamtibmas
    Kapolres Karawang Tegaskan Komitmen Peningkatan Pelayanan Dan Disiplin Personil Polres Karawang
    Menjaga Keamanan Lingkungan Dan Menjalin Kebersamaan Anggota Polsek PAKISJAYA Sambang Desa 
    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Anggota Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Di Wilayah Desa kutamekar Kec. Ciampel Kab. Karawang.
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Desa Mulyasari Aipda Koko Sudrajat Bersama Anggota Melaksanakan Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kantor Desa Mulyasari Kec.Ciampel Kab. Karawang.
    Bhabinkamtibmas Desa Pinayungan Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Penghuni Kontrakan
    Potret Bhabinkamtibmas Polsek Telukjambe Timur, saat Giat Cooling System
    Polisi Tirtajaya Ciptakan Keamanan di Minimarket Sabajaya melalui kegiatan Patroli Prekatnya
    Kapolsek Banyusari Pimpin kegiatan Patroli Prekat dan KRYD di Wilayah Hukum Polsek Banyusari
    Potret Polisi Lakukan Pengaturan Arus Lalu Lintas Pagi di Depan SMPN 1 Pangkalan
    Warga Dusun Cilogo Desa Ciptamarga Mengapresiasi Kegiatan "Jumat Curhat" Yang Dilakukan Polsek Rengasdengklok
    Polres Karawang, Kasium Polsek Karawang Kota Lakukan Pemasangan Baliho Maklumat Kepatuhan Masyarakat
    Sambangi Warga Saat Patroli Dialogis, Personil Polsek Klari Sampaikan Himbauan Kamtibmas...
    Polres KArawang, Polsek Rengasdengklok Kembali Gelar Razia Kendaraan Roda Dua Berknalpot Brong
    Anggota Patroli Polsek Jatisari Berikan Himbauan Kamtibmas Ke Juru Parkir Depan SPBU

    Ikuti Kami